SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH
Salam sehat bagi seluruh warga SMAN 1 Kupang Timur (Smansakti) dan bapak ibu pengunjung website sekolah milik Smansakti. Semoga kita semua selalu sehat dan berada dalam perlindungan Tuhan.
Kita patut berbangga hati karena Smansakti sudah memiliki website resmi yang bisa dimanfaatkan oleh seluruh warga sekolah dalam mendukung geliat literasi di sekolah, selain, untuk mempublikasi informasi dan berbagai praktik baik yang sudah dilakukan oleh bapak dan ibu guru serta anak didik di lingkungan sekolah.
Saya harapkan agar warga sekolah dapat memanfaatkan website sekolah ini untuk mempublikasi tulisan berupa artikel/opini/esay, cerita pendek, puisi, berita pendidikan, renungan, humor, catatan perjalanan, dan berbagai tulisan lain sejenis. Dengan begitu, keberadaan website sekolah ini kita manfaatkan semaksimal mungkin untuk belajar menulis.
Demikian Harapan Saya. Terima Kasih.
Baca Juga
Mempersiapkan Ujian Sekolah Berbasis Komputer, Panitia Pelaksana Menandatangani Pakta Integritas
Dalam rangka memastikan kelancaran pelaksanaan ujian sekolah berbasis komputer yang akan segera dilaksanakan, panitia pelaksana ujian sekolah SMA N 1 Kupang Timur mengambil langkah pent
Proktor dan Pengawas Pantau Ketat Ujian Sumatif Akhir di SMANSAKTI
Sidak Pelaksanaan Ujian Hari Ke-5 Pelaksanaan Ujian Sumatif Akhir Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2025 di SMANSAKTI memasuki hari kelima dengan suasana yang tetap kondusif. Tim prokt
Empat Paslon Ketua dan Wakil OSIS SMA Negeri 1 Kupang Timur Siap Menghadapi Pemilu 19 Oktober 2024
Kupang Timur – Empat pasangan calon (Paslon) Ketua dan Wakil Ketua OSIS dari SMA Negeri 1 Kupang Timur siap bertarung dalam Pemilihan Umum (Pemilu) OSIS yang akan diselenggarakan
SMA Negeri 1 Kupang Timur Kukuhkan Dominasi: Raih Kembali Gelar Juara Umum dalam FLS2N 2024
Sonraen_Amarasi Selatan, 27 April 2024 - Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh SMA Negeri 1 Kupang Timur dalam Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) tingkat SMA se-Kabupaten Ku
9 Jenis Kecerdasan manusia
Sebuah kutipan terkenal dari Albert Einstein, “if you judge a fish by its ability to climb a tree, it will live its whole life believing that it is stupid”. Paham